1. PISANG
Buah yang paling digemari penduduk dunia, yang mempunyai 1.001 khasiat dan kaya akan berbagai vitamin.
Pisang ternyata sangat baik buat dikonsumsi karena selain kaya akan vitamin, ternyata baik juga buat kesehatan (Penderita kencing manis tidak bagus dikonsumsi karena kandungan gula yang terlalu tinggi).
a. DARAH TINGGI & STROKE :
Pisang membantu menurunkan tekanan darah tinggi karena kandungan potasiumnya yang tinggi.
b. Kolestrol :
Pisang rendah dari segi kalori lemak dan sodium yang membantu merendah kolestrol.
c. Jerawat :
Pisang juga bisa menghilangkan jerawat.
2. Pepaya
Pepaya memiliki Vitamin A dan C yang lebih tinggi dibanding buah lain. Buah pepaya mengandung berbagai jenis enzim, vitamin dan mineral.
Kandungan vitamin A lebih banyak daripada wortel, vitamin C lebih tinggi daripada jeruk. Kaya pula dengan vitamin B kompleks & vitamin E.
a. Mampu mencerna Zat sebanyak 35 kali
b. Menghambat Pertumbuhan sel Kanker
c. Menyempurnakan Pencernaan
d. Mempercepat pencernaan karbohidrat dan lemak
e. Meningkatkan Kekebalan tubuh
Kandungan nutrisinya lebih tinggi dan bijinya baik untuk atasi pencernaan
3. Jeruk
Sari jeruk bermanfaat menyembuhkan gangguan perdarahan karena hemoroid (wasir), menyembuhkan demam, mengurangi keasaman darah, memperlancar pembentukan air seni serta mengatur pengeluaran cairan empedu.
Ramuan air jeruk manis yang ditambah sedikit lada dan garam bermanfaat mengobati gangguan pencernaan. Tambahkan garam dan madu untuk mengatasi penyakit bronkitis, asma dan masuk angin.
Kulit jeruk manis baik untuk melembutkan kulit kita dan membasmi bintik hitam. Rebus kulit jeruk sehingga mendidih. Saringlah dan minum selagi hangat segelas per hari selama sekitar tiga bulan.
4. Melon
Daging melon mengandung 95 % air. Selain itu melon juga mengandung beberapa Vitamin seperti A, B, dan C, protein, kalsium dan fosfor. Karena kandungan air yang begitu banyak pada melon maka melon mampu meredakan panas pada perut sedangkan mineralnya bisa menghilangkan keasaman pada tubuh dan menyembuhkan sembelit.
Khasiat buah melon :
1. Sebagai antikanker.
2. Membantu sistem pembuangan dengan mencegah sembelit.
3. Menurunkan resiko serangan penyakit jantung dan stroke.
4. Mencegah penggumpalan darah.
5. Menurunkan resiko penyakit ginjal.
6. Menyembuhkan penyakit eksim.
7. Mencegah dan menyembuhkan panas dalam.
5. Nanas
Buah ini banyak mengandung vitamin A dan C sebagai antioksidan. Juga mengandung kalsium, fosfor, magnesium, besi, natrium, kalium, dekstrosa, sukrosa dan enzim bromelain.Bromelain berkhasiat sebagai antiradang, membantu melunakkan makanan di lambung serta menghambat pertumbuhan sel kanker. Kandungan seratnya dapat mempermudah buang air besar pada penderita sembelit.
Khasiat buah nanas
1. Bersifat dingin,
2. Dapat mengurangi keluarnya asam lambung yang berlebihan,
3. Membantu pencernaan makanan di lambung,
4. Antiradang,
5. Peluruh kencing (diuretik),
6. Membersihkan jaringan kulit yang mati,
7. Mengganggu pertumbuhan sel kanker,
8. Menghambat penggumpalan trombosit.
9. Nanas muda berpotensi sebagai abortivum atau sejenis obat yang dapat menggugurkan kandungan.
Karena itu, nanas dapat digunakan untuk melancarkan terlambat haid. Karena itu, perempuan hamil dilarang mengkonsumsi nanas muda.
6. Bengkoang
Bengkuang bisa digunakan untuk pemakaian obat luar dan dalam. Untuk pemakaian luar dan dalam. Untuk pemakaian luar, ambil bengkuang secukupnya, dihaluskan lalu ditempelkan pada bagian tubuh yang sakit. Pada pemakaian dalam, bengkuang dikupas kulitnya lalu dibuat masakan sesuai selera lalu dimakan.
Mengatasi penyakit kulit, biji bengkuang dan belerang (masing – masing secukupnya) dihaluskan lalu ditempelkan pada bagian tubuh yang sakit.
7. Semangka
Jika kita sedang diet maka semangka adalah teman baik kita. Buah ini bebas lemak dan memiliki kombinasi kadar gula terbatas dan kadar air berlimpah. Apalagi, buah yang satu ini bersifat cepat mengenyangkan di dalam lambung.
Semangka sangat baik bagi pengidap hipertensi. Kandungan air dan kaliumnya yang tinggi bisa menetralisasi tekanan darah.
a. Semangka juga mempergiat kerja jantung
b. Antioksidannya termasuk betakaroten dan vitamin C membantu sel – sel tubuh tetap sehat.
c. Semangka juga berfungsi untuk merangsang keluarnya air seni lebih deras sehingga sangat baik untuk mereka yang mengalami gangguan buang air kecil.
d. Semangka bisa dipakai untuk menurunkan demam
e. Semangka bisa mencegah sariawan dengan ampuh.
Always do the best, tomorrow must be better than today…
Good luck & may success always be with you…!!!
Buah yang paling digemari penduduk dunia, yang mempunyai 1.001 khasiat dan kaya akan berbagai vitamin.
Pisang ternyata sangat baik buat dikonsumsi karena selain kaya akan vitamin, ternyata baik juga buat kesehatan (Penderita kencing manis tidak bagus dikonsumsi karena kandungan gula yang terlalu tinggi).
a. DARAH TINGGI & STROKE :
Pisang membantu menurunkan tekanan darah tinggi karena kandungan potasiumnya yang tinggi.
b. Kolestrol :
Pisang rendah dari segi kalori lemak dan sodium yang membantu merendah kolestrol.
c. Jerawat :
Pisang juga bisa menghilangkan jerawat.
2. Pepaya
Pepaya memiliki Vitamin A dan C yang lebih tinggi dibanding buah lain. Buah pepaya mengandung berbagai jenis enzim, vitamin dan mineral.
Kandungan vitamin A lebih banyak daripada wortel, vitamin C lebih tinggi daripada jeruk. Kaya pula dengan vitamin B kompleks & vitamin E.
a. Mampu mencerna Zat sebanyak 35 kali
b. Menghambat Pertumbuhan sel Kanker
c. Menyempurnakan Pencernaan
d. Mempercepat pencernaan karbohidrat dan lemak
e. Meningkatkan Kekebalan tubuh
Kandungan nutrisinya lebih tinggi dan bijinya baik untuk atasi pencernaan
3. Jeruk
Sari jeruk bermanfaat menyembuhkan gangguan perdarahan karena hemoroid (wasir), menyembuhkan demam, mengurangi keasaman darah, memperlancar pembentukan air seni serta mengatur pengeluaran cairan empedu.
Ramuan air jeruk manis yang ditambah sedikit lada dan garam bermanfaat mengobati gangguan pencernaan. Tambahkan garam dan madu untuk mengatasi penyakit bronkitis, asma dan masuk angin.
Kulit jeruk manis baik untuk melembutkan kulit kita dan membasmi bintik hitam. Rebus kulit jeruk sehingga mendidih. Saringlah dan minum selagi hangat segelas per hari selama sekitar tiga bulan.
4. Melon
Daging melon mengandung 95 % air. Selain itu melon juga mengandung beberapa Vitamin seperti A, B, dan C, protein, kalsium dan fosfor. Karena kandungan air yang begitu banyak pada melon maka melon mampu meredakan panas pada perut sedangkan mineralnya bisa menghilangkan keasaman pada tubuh dan menyembuhkan sembelit.
Khasiat buah melon :
1. Sebagai antikanker.
2. Membantu sistem pembuangan dengan mencegah sembelit.
3. Menurunkan resiko serangan penyakit jantung dan stroke.
4. Mencegah penggumpalan darah.
5. Menurunkan resiko penyakit ginjal.
6. Menyembuhkan penyakit eksim.
7. Mencegah dan menyembuhkan panas dalam.
5. Nanas
Buah ini banyak mengandung vitamin A dan C sebagai antioksidan. Juga mengandung kalsium, fosfor, magnesium, besi, natrium, kalium, dekstrosa, sukrosa dan enzim bromelain.Bromelain berkhasiat sebagai antiradang, membantu melunakkan makanan di lambung serta menghambat pertumbuhan sel kanker. Kandungan seratnya dapat mempermudah buang air besar pada penderita sembelit.
Khasiat buah nanas
1. Bersifat dingin,
2. Dapat mengurangi keluarnya asam lambung yang berlebihan,
3. Membantu pencernaan makanan di lambung,
4. Antiradang,
5. Peluruh kencing (diuretik),
6. Membersihkan jaringan kulit yang mati,
7. Mengganggu pertumbuhan sel kanker,
8. Menghambat penggumpalan trombosit.
9. Nanas muda berpotensi sebagai abortivum atau sejenis obat yang dapat menggugurkan kandungan.
Karena itu, nanas dapat digunakan untuk melancarkan terlambat haid. Karena itu, perempuan hamil dilarang mengkonsumsi nanas muda.
6. Bengkoang
Bengkuang bisa digunakan untuk pemakaian obat luar dan dalam. Untuk pemakaian luar dan dalam. Untuk pemakaian luar, ambil bengkuang secukupnya, dihaluskan lalu ditempelkan pada bagian tubuh yang sakit. Pada pemakaian dalam, bengkuang dikupas kulitnya lalu dibuat masakan sesuai selera lalu dimakan.
Mengatasi penyakit kulit, biji bengkuang dan belerang (masing – masing secukupnya) dihaluskan lalu ditempelkan pada bagian tubuh yang sakit.
- Khasiat Buah Bengkoang
- Untuk pengidap diabetes, satu atau dua bengkuang diparut lalu disaring dan diminum setiap pagi dan malam hari.
- Sebagai obat demam, umbi bengkuang dikupas kulitnya lalu dibuat manisan dan dimakan.
- Mengatasi eksim, umbi bengkuang dikupas kulitnya dan dimakan secara langsung. Lakukan secara rutin empat kali seminggu.
- Jika menderita sariawan, umbi bengkuang dikupas lalu tambahkan air dan madu secukupnya lalu dijus dan diminum.
- Mengatasi wasir, satu buah bengkuang dijus lalu diminum tiap bangun tidur pagi.
7. Semangka
Jika kita sedang diet maka semangka adalah teman baik kita. Buah ini bebas lemak dan memiliki kombinasi kadar gula terbatas dan kadar air berlimpah. Apalagi, buah yang satu ini bersifat cepat mengenyangkan di dalam lambung.
Semangka sangat baik bagi pengidap hipertensi. Kandungan air dan kaliumnya yang tinggi bisa menetralisasi tekanan darah.
a. Semangka juga mempergiat kerja jantung
b. Antioksidannya termasuk betakaroten dan vitamin C membantu sel – sel tubuh tetap sehat.
c. Semangka juga berfungsi untuk merangsang keluarnya air seni lebih deras sehingga sangat baik untuk mereka yang mengalami gangguan buang air kecil.
d. Semangka bisa dipakai untuk menurunkan demam
e. Semangka bisa mencegah sariawan dengan ampuh.
Always do the best, tomorrow must be better than today…
Good luck & may success always be with you…!!!
source: www.peterlim-mba.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar